My Hero Academia Vigilantes Season 2 Episode 2, Ledakan Mesin Kepiting

Arisu

 

My Hero Academia Vigilantes Season 2 Episode 2, Ledakan Mesin Kepiting

CatatanInfoku -- Berikut sinopsis dan tanggal rilis My Hero Academia Vigilantes Season 2 Episode 2 yang dapat ditonton secara legal.


Anime My Hero Academia Vigilantes Season 2 Episode 2 dapat disaksikan di Bilibili, kanal YouTube Ani-One Indonesia, kanal YouTube Ani-One Asia, Catchplay+, Crunchyroll, dan Netflix.


Anime My Hero Academia Vigilantes Season 2 Episode 2 akan tayang pada Senin, 12 Januari 2026, pukul 22.00 (UTC+7).


Sebelum menonton My Hero Academia Vigilantes Season 2 Episode 2, simak sinopsis episode mendatang berikut ini



Episode 2 My Hero Academia Vigilantes Season 2 akan berjudul "Kepiting sedang mengamuk!" dan akan menceritakan Kaniko yang tengah menyamar di restoran kepiting "Kani Douke" untuk dapat menyelidiki "Jalur Kepiting,", salura distribus narkoba ilegal. Selama penyelidikannya, ada seseorang yang muncul dihadapanya. Sementara itu, Pop menggantikan Kaniko di atas panggung di Kani Douke. Namun, ia terjebak dalam ledakan di mesin kepiting yang dinaikinnya untuk keperluan promosi.***


Sumber: vigilante-anime.com